Walau Dominan Kroasia Gagal Cetak Gol!

0
141
Maroko vs Kroasia (Photo: twitter.com/FIFAWorldCup)

Arenaku.com – Walau tampil dominan namun Kroasia gagal mencetak gol untuk mengamankan tiga poin setelah bermain imbang tanpa gol kontra Maroko di Stadion Al Bayt, Qatar, Rabu (23/11/2022).

Kroasia yang merupakan peringat ke-12 rangking FIFA, mendominasi penguasaan bola, tetapi mereka Luka Modric cs tidak mampu menciptakan peluang.

Kroasia tercatat mengusai 65 persen jalannya pertandingan, namum hanya memiliki dua tembakan kearah gawang sama dengan yang dimiliki Maroko.

Uniknya di pertandingan ini Maroko sama sekali tidak memiliki tendangan penjuru, berbanding 5 yang didapatkan Krosia.

Kedua tim berada di Grup F bersama Belgia dan Kanada yang baru akan bertanding pukul, Kamis (24/11/2022) dini hari Wib. [arn]

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here