Lampard: Kami Seharusnya Bisa Menang
Arenaku.com - Chelsea kembali gagal meraih kemenangan setelah pada pertandingan sebelumnya kalah 1-2 dari Arsenal, dinihari Wib tadi The Blues hanya bermain imbang 1-1 melawan Aston Villa.
Chelsea unggul terlebih...
Pemilik Leeds Ingin Beli Valencia
Arenaku.com - Pemilik Leeds United Andrea Radrizzani dilaporkan sedang mempertimbangkan untuk mengambil alih klub La Liga, Valencia.
Valencia saat ini sedang dalam kondisi masalah keuangan yang parah dan pemilik saat...
Diego Costa Ingin Tinggalkan Atletico Madrid
Arenaku.com - Ditengah spekulasi terkait masa depannya, penyerang Atletico Madrid Diego Costa hari ini, Senin (28/12/2020) tidak hadir di pusat pelatihan klub.
Pesepakbola kelahiran Brazil itu seperti diberitakan Marca, ingin...
Scholes: Fernandes Lebih Baik Dari Saya
Arenaku.com - Paul Scholes memuji penampilan gelandang Manchester United, Bruno Fernandes yang disebutnya memiliki kemampuan lebih baik dari pada dirinya.
Sejak pindah ke Old Trafford Januari lalu, Fernandes adalah bagian...
Cara Milan Dapatkan Luka Jovic
Arenaku.com - Dalam dua pekan terakhir beberapa nama penyerang dikaitkan dengan AC Milan sebagai pelapis Zlatan Ibrahimovic yang kembali mengalami cedera.
Luka Jovic dari Real Madrid, Odsonne Edouard milik Celtic...
Terkait Masa Depannya Wijnaldum Bimbang
Arenaku.com - Georginio Wijnaldum sedang bimbang memutuskan masa depannya, apakah tetap bersama Liverpool atau mencoba tantangan baru bersama klub lain.
Kontrak pesepakbola asal Belanda itu akan tuntas Juni 2021 namun...
Kiper Milan Diminati Duo Pesaingnya
Arenaku.com - AC Milan disebutkan memberikan penawaran kontrak baru senilai 7 juta euro per musim untuk kiper andalannya Gianluigi Donnarumma.
Kontrak Donnarumma memang akan tuntas Juni 2021 sehingga Milan harus...
Divock Origi Dalam Pantauan Inter
Arenaku.com - Inter Milan dilaporkan sedang mempertimbangkan untuk mendatangkan penyerang Liverpool Divock Origi saat bursa transfer kembali dibuka pekan depan.
Seperti diberitakan Il Corriere dello Sport, Origi dianggap pantas untuk...
Juventus Minati Ozil?
Arenaku.com - Jelang dibukanya bursa transfer musim dingin pekan depan nama Mesut Ozil kembali dikaitkan dengan klub lain.
Ozil saat ini statusnya dibekukan oleh manajer Arsenal Mikel Arteta, jelang bursa...
Everton Diposisi Kedua, Ancelotti Merendah
Arenaku.com - Everton sukses naik keperingkat dua klasemen sementara Liga Premier dengan 29 poin tepat berada dibawah rival sekotanya Liverpool.
Walau sukses berada pada posisi tersebut namun Carlo Ancelotti meredah...