FIFA U-20 World Cup Indonesia 2021 Dibatalkan
Arenaku.com - Federasi Sepakbola Dunia (FIFA) resmi membatalkan gelaran Piala Dunia FIFA U-20 dan Piala Dunia FIFA U-17 putra edisi 2021, serta menunjuk Indonesia dan Peru sebagai tuan rumah...
Dikritik Mourinho, Fans Spurs Dukung Alli
Arenaku.com - Pada pertandingan babak perempat final Piala Liga Inggris Jose Mourinho menjadikan Dele Alli sebagai kambing hitam atas terciptanya satu-satunya gol dari Stoke City.
Dalam pertandingan tersebut Tottenham Hotspur...
Thomas Tuchel Dipecat PSG?
Arenaku.com - Paris Saint-Germain (PSG) dilaporkan telah memutuskan hubungan kerja dengan pelatih Thomas Tuchel.
Kabar pemecatan pelatih asal Jerman itu datang dari media Jerman Bild dan Sky Sport Jerman, beberapa...
Lawan Roma Perasaan Di Francesco Campur Aduk
Arenaku.com - Pelatih Cagliari Eusebio Di Francesco mengaku emosional kembali ke markas AS Roma Stadion Olimpico dalam pertandingan pekan ke-14 Serie A dinihari Wib tadi.
Dalam pertandingan tersebut Cagliari harus...
Dele Alli Bikin Mourinho Kesal
Arenaku.com - Jose Mourinho mengaku kesal dengan Dele Alli yang disebutnya bertanggung jawab atas gol Stoke City pada pertandingan perempat final Piala Liga Inggris.
Dipertandingan yang digelar di kandang Stoke,...
Greenwood Segera Mendapatkan Kontrak Baru
Arenaku.com - Manchester United dilaporkan akan segera memberikan kontrak baru kepada salah satu pemain mudanya Mason Greenwood.
Kontrak pesepakbola berusia 19 tahun itu saat ini masih berlaku hingga Juni 2023,...
Giampaolo: Torino Tidak Pantas Diposisi Ini
Arenaku.com - Torino menyudahi pertandingan terakhir Serie A tahun 2020 dengan berada di dasar klasemen sementara.
Dipertandingan pekan ke-14 Torino bermain imbang 1-1 melawan tuan rumah Napoli, Armando Izzo sempat...
Hasil Serie A Laga Terakhir Tahun 2020
Arenaku.com - AC Milan dan Inter Milan sukses mengamankan poin penuh dipertandingan pekan ke-14 atau pertandingan terakhir di tahun 2020.
Milan berhasil menang 3-2 melawan tamunya Lazio, 3 gol Milan...
Antonio Rudiger Dalam Pantauan PSG
Arenaku.com - Pemain bertahan Chelsea Antonio Rudiger dilaporkan masuk dalam rada klub kaya Prancis, Paris Saint-Germain (PSG).
Seperti diberitakan media Prancis Le Parisien, Direktur Olahraga PSG Leonardo mengingkan Rudiger untuk...
Kalah dari Fiorentina, Ini Komentar Ronaldo
Arenaku.com - Kekalahan dari Fiorentina sepertinya cukup menyakitkan bagi para pemain Juventus termasuk megabintangnya Cristiano Ronaldo.
Setelah sebelumnya Leonardo Bonucci menyampaikan permintaan maafnya melalui Instagram kini giliran Ronaldo berkomentar melalui...