Brentford Menanti Jawaban Eriksen
Arenaku.com - Brentford sedang menanti jawaban Christian Eriksen terkait proposal perpanjangan kontrak yang telah ditawarkan kepada bintang asal Denmark itu.
Seperti diberitakan Sky Sports, Brentford telah menawarkan kontrak jangka panjang...
Harapan Moyes Untuk Jesse Lingard
Arenaku.com - Penampilan perdana Jesse Lingard bersama West Ham United langsung memberikan kesan positif dan kegembiraan bagi David Moyes.
Moyes bahkan yakin jika pemain pinjaman dari Manchester United itu tampil...
Setelah 23 Tahun Nottingham Forest Kembali ke Premier League
Arenaku.com - Nottingham Forest menyusul Fulham dan AFC Bournemouth promosi ke Premier League setelah dipertandingan play-off berhasil mengalahkan Huddersfield Town 1-0.
Satu-satunya gol Nottingham Forest di Stadion Wembley, Minggu (29/5/2022)...
Donny van de Beek Ingin Bertahan di Old Trafford
Arenaku.com - Gelandang Manchester United Donny van de Beek dilaporkan ingin bertahan di Old Trafford musim depan karena ingin kembali berjuang mengamankan satu tempat di skuad utama.
Musim 2020/21 lalu...
Carragher Ingatkan Liverpool Agar Hati-hati Soal van Dijk
Arenaku.com - Mantan bintang Liverpool, Jamie Carragher mengatakan Jurgen Klopp harus berhati-hari dalam memainkan Virgil van Dijk agar tidak kembali bermasalah dengan cedera yang sempat dialaminya.
Pemain bertahan asal Belanda...
Rangnick Rekrut Dua Staf Pelatih, Salah Satunya Psikolog
Arenaku.com - Manajer sementara Manchester United Ralf Rangnick merekrut dua pelatih baru untuk bergabung dalam staf kepelatihanya.
Saat United mengalahkan Crystal Palace, Rangnick dibantu direktur teknik Darren Fletcher dan pelatih...
Guardiola: Vincent Kompany Akan Menjadi Manajer Man City
Arenaku.com - Pep Guardiola percaya bahwa Vincent Kompany 'ditakdirkan' untuk menjadi penerusnya sebagai manajer Manchester City dimasa depan.
Kompany saat ini sukses membawa Burnley menjadi pemuncak klasemen sementara divisi Championship....
Leicester Tidak Akan Lepas Murah Maddison dan Fofana
Arenaku.com - Leicecter City telah menetapkan nilai transfer James Maddison yang masih terikat kontrak selama dua tahun kedepan.
Sebelumnya tersiar berita bahwa Leicester telah menolak proposal 40 juta pounds dari...
Leicester Melesat ke Posisi Kedua Klasemen
Arenaku.com - Leicester City melesat keposisi kedua klasemen sementara Liga Premier Inggris setelah menang telah 4-1 atas tuan rumah Leeds United.
Gol kemenangan Leicester diciptakan oleh Harvey Barnes (2'), Youri...
West Ham Menanti Nikola Milenkovic
Arenaku.com - West Ham United dilaporkan telah mengirim proposal kepada Fiorentina untuk mendapatkan pemain bertahan Nikola Milenkovic.
Klub Premier League tersebut memasukkan angka 20 juta euro untuk mendapatkan tand atangan...